Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Suka Makan dengan Cara Dicampur atau Dipisah? Berarti Seperti Ini Kepribadianmu

Suka Makan dengan Cara Dicampur atau Dipisah? Berarti Seperti Ini Kepribadianmu Ilustrasi makan. ©2019 Merdeka.com/Pixabay

Merdeka.com - Bagaimana caramu menyantap sepiring makanan yang tersaji di hadapanmu? Diaduk sampai tercampur menjadi satu, baru dimakan? Atau malah dipisah-pisahkan berdasar jenis, tekstur, dan rasanya? Bisa jadi malah dipotong kecil-kecil terlebih dahulu sebelum mulai disantap. Percaya atau tidak, semua itu berkaitan dengan kepribadian.

Ada orang yang suka mengaduk makanannya menjadi satu dan ada pula yang lebih suka memotong-motong atau memisahkan lauk, nasi, dan pelengkapnya. Juliet A. Boghossian, seorang behavioral food expert meyakini kebiasaan renik seperti itu ada hubungannya dengan tipe kepribadian si pemakan.

Dilansir Divine Cariline, Boghossian telah melakukan penelitian dan observasi selama lebih dari 20 tahun untuk menemukan kategori kepribadian manusia berdasar cara dan kebiasaan makannya. Berikut ini analisisnya.

Suka Mencampur-Campur Makanan

Kalau kamu suka mengaduk makananmu sebelum menyantapnya atau mencampur beberapa lauk sekaligus berikut sambal di sendok, berarti kamu termasuk tipe kepribadian yang satu ini.

Kamu adalah orang yang bisa menjalankan beberapa tanggung jawab sekaligus dengan efisien. Kamu cukup andal dalam multi tasking.

Tetapi kamu seringkali kesulitan memutuskan apa yang paling penting untuk dicapai terlebih dahulu. Kamu juga sulit berkonsentrasi pada tugas tertentu, karena terbiasa mengerjakan semuanya secara bersamaan.

Suka Memisah-Misahkan Makanan

Seperti apa caramu menyantap burger, pizza, atau Oreo? Melahapnya langsung dalam beberapa gigitan atau memisahkannya berdasar bagian-bagian yang paling kamu sukai hingga yang paling tidak kamu sukai, baru kemudian menyantapnya satu per satu?Kalau kamu punya kebiasaan makan seperti ini berarti kamu termasuk orang yang task oriented, fokus menyelesaikan tugas sesuai perintah yang diberikan. Kamu cenderung memilih pendekatan metodis dalam melakukan sesuatu.Sisi negatifnya, kamu juga kurang fleksibel saat menghadapi situasi yang tidak biasa kamu alami.

Suka Memotong-Motong Daging Sebelum Mulai Makan

Bagaimana caramu menyantap steak? Mengiris sepotong setiap kali atau memotong-motongnya sekaligus sebelum mulai makan? Kalau kamu termasuk jenis yang kedua berarti kamu adalah orang yang metodis, strategis, dan berpikir ke depan.Orang dengan tipe kepribadian seperti ini sangat cocok untuk posisi yang membutuhkan pemikiran logis dan presisi seperti bidang teknik, akuntansi, atau teknologi komputer.

Demikian analisis singkat mengenai tipe kepribadian berdasar cara makan menurut Juliet A. Boghossian.

(mdk/tsr)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
6 Makanan yang Harus Dihindari saat Mengecilkan Perut Buncit, Bantu Capai Bentuk Tubuh Ideal

6 Makanan yang Harus Dihindari saat Mengecilkan Perut Buncit, Bantu Capai Bentuk Tubuh Ideal

Saat hendak mengecilkan perut, pilih makanan yang mendukung tujuan Anda. Perhatikan apa saja makanan yang sebaiknya dihindari selama proses diet Anda.

Baca Selengkapnya
Makan Terlalu Cepat dan Tergesa-gesa saat Sahur Bisa Timbulkan 7 Dampak Buruk Ini

Makan Terlalu Cepat dan Tergesa-gesa saat Sahur Bisa Timbulkan 7 Dampak Buruk Ini

Banyak orang makan secara tergesa-gesa baik saat sahur maupun berbuka. Hal ini ternyata bisa timbulkan dampak pada tubuh.

Baca Selengkapnya
Membaca Kepribadian Seseorang Berdasarkan Jenis Makanan Favorit

Membaca Kepribadian Seseorang Berdasarkan Jenis Makanan Favorit

Pilihan makanan favorit yang dimiliki seseorang bisa mencerminkan sejumlah hal termasuk kepribadian yang dimilikinya.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
8 Makanan yang Baik Dikonsumsi saat Buka Puasa, Jangan Asal Makan

8 Makanan yang Baik Dikonsumsi saat Buka Puasa, Jangan Asal Makan

Makanan yang baik dikonsumsi saat buka puasa adalah makanan yang dapat memberikan energi cepat, mudah dicerna, dan kaya akan nutrisi penting.

Baca Selengkapnya
5 Minuman yang Cocok Dikonsumsi saat Sedang Melakukan Diet

5 Minuman yang Cocok Dikonsumsi saat Sedang Melakukan Diet

Pada saat melakukan diet, sejumlah minuman bisa cocok dikonsumsi untuk menurunkan berat badan.

Baca Selengkapnya
8 Jenis Makanan Untuk Meningkatkan Konsentrasi saat Beraktivitas, Mudah Diperoleh dan Murah

8 Jenis Makanan Untuk Meningkatkan Konsentrasi saat Beraktivitas, Mudah Diperoleh dan Murah

Merasa sulit berkonsentrasi? Jenis makanan berikut ini bisa kamu coba di rumah. Simak selengkapnya.

Baca Selengkapnya
Makanan yang Baik Dikonsumsi saat Tidak Enak Badan, Bantu Redakan Kondisi Tubuh

Makanan yang Baik Dikonsumsi saat Tidak Enak Badan, Bantu Redakan Kondisi Tubuh

Makanan tidak hanya berfungsi sebagai sumber energi, tetapi juga dapat memberikan nutrisi penting yang diperlukan oleh tubuh saat kondisinya sedang menurun.

Baca Selengkapnya
5 Makanan yang Bantu Redakan Kecemasan, Yuk Konsumsi Rutin agar Pikiran Lebih Tenang!

5 Makanan yang Bantu Redakan Kecemasan, Yuk Konsumsi Rutin agar Pikiran Lebih Tenang!

Perhatikan pola makan sehat untuk membantu redakan kecemasan.

Baca Selengkapnya
4 Kebiasaan Buruk yang Harus Dihindari Setelah Makan, Bisa Ganggu Pencernaanmu Lho!

4 Kebiasaan Buruk yang Harus Dihindari Setelah Makan, Bisa Ganggu Pencernaanmu Lho!

Berbagai kebiasaan buruk setelah makan yang perlu kamu hindari agar kesehatan pencernaan bisa terjaga.

Baca Selengkapnya