Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Resep Mie Kuah Udang yang Praktis untuk Sahur

Resep Mie Kuah Udang yang Praktis untuk Sahur Ilustrasi mie kuah udang. ©Shutterstock

Merdeka.com - Saat sahur, menyiapkan hidangan yang ribet pasti memakan waktu. Jadi buat masakan yang simpel saja. Anda bisa memanaskan lauk yang sudah dibuat malam sebelumnya atau mengolah masakan yang tidak butuh waktu.

Berikut ini resep mie instan kuah udang yang praktis dan lezat. Bisa dijadikan menu untuk sahur.

Bahan:

  • 1 bungkus mie instan kuah rasa ayam bawang atau sesuai selera
  • 5 buah udang
  • 5 buah sayur kapri, rebus hingga matang
  • 1 butir telur, rebus setengah matang
  • 1 siung bawang putih, cincang halus
  • 1 siung bawang merah, cincang halus
  • 1 liter air
  • cabai secukupnya (opsional)
  • Cara Membuat Mie Instan Kuah Udang:

    1. Tuang bumbu mie instan di mangkuk.
    2. Bersihkan udang, kemudian pisahkan kepalanya. Jangan buang kepala udang. Gunakan untuk membuat kaldunya nanti.
    3. Rebus mie hingga mencapai kematangan yang Anda sukai, lalu tiriskan airnya.
    4. Rebus udang dan kepalanya bersama dua gelas air, kemudian saring kaldunya.
    5. Tuangkan mie, udang, dan kaldu udang ke dalam mangkuk. Aduk bersama bumbunya.

    Sajikan mie kaldu udang bersama udang rebus, kapri, telur rebus, dan bawang goreng.

    Reporter: Mimi RohmitriasihSumber: Fimela.com

    (mdk/tsr)
    ATAU
    Geser ke atas Berita Selanjutnya

    Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
    lihat isinya

    Buka FYP
    Resep Ikan Kuah Kuning Gurih, Cocok untuk Menu Harian
    Resep Ikan Kuah Kuning Gurih, Cocok untuk Menu Harian

    Ikan kuah kuning memiliki cita rasa gurih dan aroma sedap.

    Baca Selengkapnya
    Resep Udang Saus Padang Gurih, Cocok untuk Menu Sehari-Hari
    Resep Udang Saus Padang Gurih, Cocok untuk Menu Sehari-Hari

    Udang memiliki beragam kandungan gizi baik untuk tubuh.

    Baca Selengkapnya
    Resep Kue Sagu 1 Kg yang Enak dan Lembut, Mudah Dibuat
    Resep Kue Sagu 1 Kg yang Enak dan Lembut, Mudah Dibuat

    Kue sagu adalah salah satu makanan khas yang sering disajikan saat perayaan Lebaran.

    Baca Selengkapnya
    Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
    video untuk kamu.
    SWIPE UP
    Untuk melanjutkan membaca.
    Intip Resep Puding Buah yang Lembut dan Meleleh di Mulut, Praktis Banget!
    Intip Resep Puding Buah yang Lembut dan Meleleh di Mulut, Praktis Banget!

    Intip dulu resep puding buah mudah dan enak berikut ini. Caranya gampang dan praktis untuk diikuti.

    Baca Selengkapnya
    3 Resep dan Tips Membuat Kue Sagu yang Lumer di Mulut, Simpel dan Cantik untuk Lebaran
    3 Resep dan Tips Membuat Kue Sagu yang Lumer di Mulut, Simpel dan Cantik untuk Lebaran

    Kue sagu tradisional satu ini memang jadi andalan setiap momen spesial, terutama untuk menyambut tamu Lebaran.

    Baca Selengkapnya
    Resep Es Jeruk Selasih Berbagai Bahan, Minuman Segar untuk Buka Puasa
    Resep Es Jeruk Selasih Berbagai Bahan, Minuman Segar untuk Buka Puasa

    Es jeruk selasih menyegarkan sekaligus menyehatkan.

    Baca Selengkapnya
    Resep Es Buah Blewah Segar yang Bisa Hilangkan Dahaga Sehabis Puasa, Coba Buat Sendiri Yuk!
    Resep Es Buah Blewah Segar yang Bisa Hilangkan Dahaga Sehabis Puasa, Coba Buat Sendiri Yuk!

    Cicipi rasa enak dan segar dari es blewah saat berbuka puasa. Ini dia resep mudahnya.

    Baca Selengkapnya
    Resep Puding Telur Susu yang Enak dan Bergizi, Cocok Jadi Camilan Simpel Buat Si Kecil
    Resep Puding Telur Susu yang Enak dan Bergizi, Cocok Jadi Camilan Simpel Buat Si Kecil

    Intip resep puding telur susu yang lembut dan enak, tetapi tetap mampu memberikan nutrisi yang baik bagi si kecil.

    Baca Selengkapnya
    Resep Pentol Kuah Gurih, Sajian Lezat dan Segar
    Resep Pentol Kuah Gurih, Sajian Lezat dan Segar

    Olahan pentol kuah memiliki cita rasa gurih dan menyegarkan.

    Baca Selengkapnya