Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Resep Donat Jabrik Melimpah Keju

Resep Donat Jabrik Melimpah Keju Ilustrasi donat jabrik. ©Tantri Setyorini

Merdeka.com - Anda penggemar keju mungkin sudah pernah mendengar tentang roti jabrik dengan taburan keju melimpah yang populer beberapa waktu belakangan. Resepnya pun bertebaran di berbagai jejaring sosial. Lalu bagaimana cara membuatnya jika tak ada oven di rumah?

Buat roti jabrik yang kekinian itu dengan cara digoreng. Resep donat ini cocok untuk Anda yang tak memiliki oven di rumah.

Bahan-Bahan

Bahan Roti:

250 gram tepung terigu protein tinggi 30 gram susu bubuk 5 gram ragi instan 2 sendok makan gula pasir 1 butir telur ditambah air hingga mencapai berat 150 ml 35 gram margarin sejumput garam

Bahan Topping:

keju cheddar parut secukupnya 2 sendok makan margarin 1 sendok teh gula halus

Cara Membuat Donat Jabrik:

Aduk rata tepung terigu, gula pasir, ragi, dan susu bubuk. Uleni sambil ditambah campuran air dan telur sedikit demi sedikit sampai kalis. Masukkan margarin dan garam, lalu uleni hingga kalis elastis. Istirahatkan adonan hingga mengembang dua kali lipat. Kempiskan adonan, lalu bagi menjadi dua puluh buah. Bulatkan dan pipihkan sedikit. Tata dalam loyang dan istirahatkan adonan hingga mengembang kembali, sekitar 10 sampai 15 menit. Panaskan minyak goreng, lalu goreng donat dengan api kecil sampai berwarna cokelat keemasan. Cukup satu kali balik agar donat tak banyak menyerap minyak. Campur margarin dan gula halus, lalu gunakan untuk menyemir donat yang sudah tidak terlalu panas. Taburi keju parut banyak-banyak.

Demikian resep donat jabrik dengan taburan keju berlimpah untuk Anda.

(mdk/tsr)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Resep Roti Manis yang Lezat dan Lembut, Cocok jadi Menu Sarapan

Resep Roti Manis yang Lezat dan Lembut, Cocok jadi Menu Sarapan

Jika Anda belum mahir membuat roti, maka resep roti manis beserta cara membuatnya ini dapat Anda ikuti karena mudah dipraktikkan.

Baca Selengkapnya
Resep Bakwan Jamur Gurih, Cocok untuk Lauk Berbuka

Resep Bakwan Jamur Gurih, Cocok untuk Lauk Berbuka

Bakwan jamur memiliki cita rasa gurih dan tekstur empuk serta kenyal.

Baca Selengkapnya
Resep Risol Jamur Berbagai Bahan, Cocok untuk Hidangan Berbuka

Resep Risol Jamur Berbagai Bahan, Cocok untuk Hidangan Berbuka

Risol jamur memiliki cita rasa gurih dan tekstur kenyal.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
7 Resep Buka Puasa Gorengan yang Kekinian & Lezat, Cocok Dipadukan dengan Tes Hangat

7 Resep Buka Puasa Gorengan yang Kekinian & Lezat, Cocok Dipadukan dengan Tes Hangat

Berikut resep buka puasa gorengan yang kekinian dan lezat.

Baca Selengkapnya
7 Resep Aneka Takjil Simpel Untuk Buka Puasa, dari Rasa Segar hingga Gurih untuk Membatalkan Puasa

7 Resep Aneka Takjil Simpel Untuk Buka Puasa, dari Rasa Segar hingga Gurih untuk Membatalkan Puasa

Momen berbuka puasa adalah momen yang paling ditunggu-tunggu umat Islam di bulan Ramadan. Biasanya, takjil yang bervariasi dipilih banyak orang.

Baca Selengkapnya
Resep Buat Rebusan Daun Kemangi yang Aromatik untuk Turunkan Asam Lambung

Resep Buat Rebusan Daun Kemangi yang Aromatik untuk Turunkan Asam Lambung

Rebusan daun kemangi ternyata mampu meredakan asam lambung loh! Begini cara membuatnya.

Baca Selengkapnya
14 Resep Kue Takjil Lezat dan Simple, Bisa Jadi Ide Jualan

14 Resep Kue Takjil Lezat dan Simple, Bisa Jadi Ide Jualan

Semarakkan buka puasa Anda dengan aneka kue takjil yang menggugah selera.

Baca Selengkapnya
Cara Membuat Dodol Ketan yang Lezat ala Rumahan, Mudah dengan Bahan Sederhana

Cara Membuat Dodol Ketan yang Lezat ala Rumahan, Mudah dengan Bahan Sederhana

Dengan mencoba resep membuat dodol ketan ini, Anda juga bisa melahirkan peluang usaha yang menarik.

Baca Selengkapnya
7 Resep Cara Membuat Keripik Usus Aneka Rasa Paling Renyah dan Mudah Dibuat, Bisa Jadi Ide Bisnis Menguntungkan

7 Resep Cara Membuat Keripik Usus Aneka Rasa Paling Renyah dan Mudah Dibuat, Bisa Jadi Ide Bisnis Menguntungkan

Simak resep cara membuat keripik usus aneka rasa berikut ini untuk bahan ide bisnismu.

Baca Selengkapnya