Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Mengintip lokasi menyelam internasional di Pulau Menjangan

Mengintip lokasi menyelam internasional di Pulau Menjangan Mengintip lokasi menyelam internasional di Pulau Menjangan. ©travel.indonesia

Merdeka.com - Bali memang selalu terkenal sebagai tempat wisata alam dan budaya yang menakjubkan. Karena keindahannya, Pulau Bali bahkan mejadi tujuan wisata bagi para wisatawan mancanegara. Namun, ada satu pulau di kawasan Bali yang tidak kalah menakjuban, yakni Pulau Menjangan.

Pulau yang terletak di wilayah Bali bagian Barat ini masih merupakan bagian dari Taman Nasional Bali Barat (TNBB). Nama ‘menjangan’ dalam bahasa Jawa berarti Kijang. Sesuai namanya, Anda akan menemukan banyak binatang cantik ini di pulau Menjangan. Uniknya, kijang-kijang ini datang ke pulau menjangan dengan berenang sejauh 1,2 mil setiap musim semi.

Meskipun banyak menjangan yang bisa ditemukan disini, jumlahnya ternyata semakin berkurang dari tahun ke tahun. Untuk mencegah populasinya yang terus menurun, pemerintah melakukan konservasi dengan menjadikan Pulau Menjangan sebagai Taman Nasional Bali Barat.

mengintip lokasi menyelam internasional di pulau menjangan

Meskipun bernama Pulau Menjangan, bukan berarti Anda hanya akan menemukan Kijang di sini. Ada begitu banyak biota laut menawan yang tinggal di perairan Pulau Menjangan. Terdapat formasi bebatuan yang kompleks dengan gua-gua besar dan kecil yang menjadi habitat terumbu karang, karang lunak, kerapu besar, belut moray, kakap kecil, batfish, barrel sponges, serta sea fans. Lautnya yang dalam dengan arus yang tenang juga menjadi tempat tinggal bagi tuna, jackfish, batfish, anglefish, penyu laut, bahkan hiu.

Di pulau inilah aktifitas penyelaman mulai ditekuni secara serius di Bali. Pada tahun 1978, klub-klub penyelaman di Indonesia seperti POSSI, Ganesha, Nusantara, dan Trisakti melakukan penyelaman di pulau yang terkendal dengan wall diving-nya ini. Pulau Menjangan pun akhirnya menjadi lokasi menyelam internasional andalan di Pulau Dewata.

Nah, sebelum Anda berkunjung ke Pulau Menjangan, cari tahu lebih dulu keindahannya yang lengkap di sini.

(mdk/boo)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Terbentuk dari Letusan Gunung Berapi, Simak Fakta Menarik Danau Maninjau di Sumatra Barat

Terbentuk dari Letusan Gunung Berapi, Simak Fakta Menarik Danau Maninjau di Sumatra Barat

Di bagian barat Pulau Sumatra, tepatnya di Kecamatan Tanjung Raya, Kabupaten Agam, terdapat danau yang tak kalah indahnya untuk dikunjungi, yaitu Danau Maninjau

Baca Selengkapnya
Mengunjungi Situs Menhir Mahat, Jejak Peninggalan Budaya Megalitik di Lima Puluh Kota Sumbar

Mengunjungi Situs Menhir Mahat, Jejak Peninggalan Budaya Megalitik di Lima Puluh Kota Sumbar

Situs ini terdiri dari kumpulan menhir atau batu peninggalan budaya megalitik. Diperkirakan usianya sudah ribuan tahun.

Baca Selengkapnya
Wisata di Medan yang Populer, Destinasi Alam hingga Edukasi

Wisata di Medan yang Populer, Destinasi Alam hingga Edukasi

Merdeka.com merangkum informasi tentang wisata Medan yang populer mulai dari destinasi wisata alam hingga wisata edukasi.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Jembatan di Simalungun Ini Disebut Jadi Salah Satu Terekstrem di Indonesia, di Baliknya Ada Pemandangan yang Indah Banget

Jembatan di Simalungun Ini Disebut Jadi Salah Satu Terekstrem di Indonesia, di Baliknya Ada Pemandangan yang Indah Banget

Walau dianggap paling eskstrem, jembatan ini punya pemandangan yang indah

Baca Selengkapnya
Mengunjungi Pasir Putih Parbaba, Pantai di Tepi Danau Toba yang Unik dan Wajib Dikunjungi

Mengunjungi Pasir Putih Parbaba, Pantai di Tepi Danau Toba yang Unik dan Wajib Dikunjungi

Salah satu spot wisata di tepi Danau Toba ini unik dan menarik untuk dikunjungi saat akhir pekan.

Baca Selengkapnya
18 Wisata di Bali yang Menarik Disambangi, Ini Rekomendasinya

18 Wisata di Bali yang Menarik Disambangi, Ini Rekomendasinya

Salah satu daya tarik utama Bali adalah pantainya yang memukau.

Baca Selengkapnya
8 Tempat Wisata di Malang, Indah dan Menakjubkan

8 Tempat Wisata di Malang, Indah dan Menakjubkan

Malang adalah kota yang terletak di provinsi Jawa Timur dengan pesona keindahan wisata yang beragam.

Baca Selengkapnya
Mengunjungi Pantai Parang Semar Banyuwangi, Dulu Tempat Pembuangan Sampah Kini Destinasi Wisata Cantik

Mengunjungi Pantai Parang Semar Banyuwangi, Dulu Tempat Pembuangan Sampah Kini Destinasi Wisata Cantik

Salah satu daya tarik pantai ini adalah musim penyu bertelur.

Baca Selengkapnya
Wisata Mangrove Surabaya Penuh Pesona Alam, Patut Dikunjungi

Wisata Mangrove Surabaya Penuh Pesona Alam, Patut Dikunjungi

Wisata mangrove Surabaya menjadi salah satu destinasi alam yang menjadi favorit wisatawan lokal maupun non lokal.

Baca Selengkapnya