Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Cara tepat merawat DVD agar lebih awet

Cara tepat merawat DVD agar lebih awet DVD. ©2012 Shutterstock

Merdeka.com - Suka mengoleksi DVD? Pasti sebal kalau barang koleksi itu cepat rusak. Untuk mengatasi hal itu, coba simak cara tepat merawat DVD agar lebih awet seperti yang dilansir dari mb.com.ph (19/07) berikut ini.

Tempat khusus DVDJangan pernah membiarkan DVD berantakan kalau mau koleksi tersebut tetap awet. Siapkan tempat khusus untuk menyimpan DVD agar tidak terkena debu. Tempat DVD yang disarankan adalah yang terbuat dari plastik kaku tebal agar lebih aman dari kerusakan.

Cara memegang DVDCara yang benar ketika memegang DVD adalah mengapitnya di antara lubang dan pinggiran keping DVD. Sebab menyentuh bagian permukaan DVD bisa memicu kerusakan pada isinya.

Membersihkan DVDDebu adalah musuh utama DVD. Untuk mengatasinya, bersihkan DVD secara teratur dengan pembersih khusus dan bulu-bulu halus. Hindari membersihkan DVD dengan kain atau bahkan menggosoknya dengan keras. Bagian depan dan belakang DVD pun harus dibersihkan dua-duanya dengan hati-hati.

Matahari dan panasLapisan pewarna DVD sangat rentan terhadap cahaya matahari dan panas yang esktrem. Kalau sudah rusak karena dua hal itu, isi DVD bisa-bisa tidak terbaca. Jadi, simpan DVD di tempat yang kering dan jauh dari jangkauan sinar matahari atau panas.

Pemutar DVDSelain merawat DVD, kebersihan pemutar DVD juga perlu diperhatikan. Bersihkan pemutar DVD secara teratur dengan hati-hati setiap enam bulan sekali.

Menandai DVDKalau ingin menandai atau memberi label pada DVD, ada beberapa cara yang bisa dilakukan. Pertama, memberi label pada tempat DVD. Kedua, menempelkan stiker lingkaran penuh sesuai bentuk DVD dan menuliskan labelnya di sana. Ketiga, kalau ingin langsung menandai DVD, maka gunakan pena tanpa alkohol agar tidak merusak DVD.

Nah, sudah tahu kan berbagai cara tepat merawat DVD agar tetap awet? Memang harus telaten dan sabar kalau mau melakukan seluruh cara di atas, namun hasilnya pasti akan memuaskan kok! Selamat mencoba!

(mdk/riz)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Cara Mengatasi Perut Begah dengan Aman dan Efektif, Lakukan Hal Ini

Cara Mengatasi Perut Begah dengan Aman dan Efektif, Lakukan Hal Ini

Memahami penyebab perut begah adalah langkah pertama untuk mengatasi kondisi ini.

Baca Selengkapnya
Tips Mengatasi Motor Overheat yang Perlu Diketahui

Tips Mengatasi Motor Overheat yang Perlu Diketahui

Berikut tips mengatasi motor overheat yang perlu Anda ketahui. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
Cuma Perlu Dua Bahan, Ini Cara Rebus Daun Kenikir Agar Bertekstur Empuk tapi Tetap Hijau Segar

Cuma Perlu Dua Bahan, Ini Cara Rebus Daun Kenikir Agar Bertekstur Empuk tapi Tetap Hijau Segar

Cuma pakai dua bahan dapur ini, merebus daun kenikir jadi sangat cepat dengan hasil yang empuk dan hijau segar. Ayo cari tahu tipsnya.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Penyebab TV Bergaris Vertikal, Ketahui Cara Mengatasinya

Penyebab TV Bergaris Vertikal, Ketahui Cara Mengatasinya

TV bergaris vertikal dapat terjadi karena berbagai macam faktor penyebab.

Baca Selengkapnya
Lama Tak Muncul di TV, Begini Kondisi Terbaru Pak Tarno yang Dikabarkan Jatuh Sakit

Lama Tak Muncul di TV, Begini Kondisi Terbaru Pak Tarno yang Dikabarkan Jatuh Sakit

Tak banyak yang tahu jika ternyata Pak Tarno jarang muncul di televisi lantaran jatuh sakit.

Baca Selengkapnya
6 Cara Merawat Tas Kulit dengan Efektif, Jaga Tetap Awet

6 Cara Merawat Tas Kulit dengan Efektif, Jaga Tetap Awet

Merawat tas kulit adalah langkah penting untuk memastikan daya tahan dan penampilannya.

Baca Selengkapnya
5 Cara Memperbaiki Rambut Rusak Akibat Polusi dan Paparan Sinar UV, Yuk Kembalikan Kilau Sehatnya

5 Cara Memperbaiki Rambut Rusak Akibat Polusi dan Paparan Sinar UV, Yuk Kembalikan Kilau Sehatnya

Rambut rusak akibat polusi dan paparan sinar UV? Yuk, atasi dengan berbagai cara mudah ini

Baca Selengkapnya
Tips Ampuh Simpan Daun Jeruk Agar Tetap Segar dan Awet Hingga 3 Bulan

Tips Ampuh Simpan Daun Jeruk Agar Tetap Segar dan Awet Hingga 3 Bulan

Lakukan tips praktis ini agar daun jeruk tetap segar dan awet hingga tiga bulan. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
Perut Kembung Akibat Asam Lambung Naik? Jangan Khawatir, Lakukan 4 Tips Jitu Ini untuk Meredakannya

Perut Kembung Akibat Asam Lambung Naik? Jangan Khawatir, Lakukan 4 Tips Jitu Ini untuk Meredakannya

Cara mengatasi masalah perut kembung yang diakibatkan oleh naiknya asam lambung. Apa saja, ya?

Baca Selengkapnya