Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Cara tepat memilih parfum

Cara tepat memilih parfum

Merdeka.com - Salah satu cara untuk membuat tubuh menjadi harum adalah dengan menggunakan parfum. Anda pun bisa memilih wangi parfum dengan tepat seperti tips yang dilansir dari India Times (02/03) berikut ini.

Aroma parfum

Jangan memilih aroma yang sama dengan teman Anda. Sebuah parfum mungkin cocok dipakai oleh seseorang, namun belum tentu wangi parfum tersebut juga menghasilkan bau yang sama di tubuh Anda.

Jenis parfum

Sebaiknya Anda membedakan parfum yang Anda gunakan antara siang dan malam hari. Di siang hari Anda bisa memakai parfum dengan wangi yang ringan, sementara di malam hari aroma yang lebih kuat akan membuat penampilan Anda semakin sempurna.

Mencampurkan parfum

Jangan sampai mencampurkan lebih dari dua jenis wangi parfum di waktu yang bersamaan. Tunggu 10 menit sebelum menyemprotkan parfum yang lain, karena parfum biasanya akan menunjukkan wangi aslinya setelah bereaksi dengan tubuh.

Mencoba parfum

Ketika membeli parfum, jangan mencobanya di kertas pemberian dari penjual. Semprotkan parfum di pergelangan tangan Anda, kemudian tunggu beberapa menit hingga kering dan cium aromanya.

Apakah selama ini Anda sudah melakukan tips memilih parfum yang tepat seperti di atas?

(mdk/riz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tips Memilih Parfum Wanita, Pertimbangkan Hal-Hal Ini Sebelum Membeli
Tips Memilih Parfum Wanita, Pertimbangkan Hal-Hal Ini Sebelum Membeli

Cara memilih parfum yang tahan lama untuk wanita dengan tepat.

Baca Selengkapnya
10 Rekomendasi Parfum dengan Harga Terjangkau untuk Wanita
10 Rekomendasi Parfum dengan Harga Terjangkau untuk Wanita

Rekomendasi parfum wanita yang wangi dan tahan lama dengan harga murah.

Baca Selengkapnya
Cara Membuat Parfum Sendiri, Gunakan Bahan Alami Pilihan
Cara Membuat Parfum Sendiri, Gunakan Bahan Alami Pilihan

Memiliki wangi yang unik dan personal bisa Anda raih denga cara meracik parfum sendiri.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
5 Tips Memilih Skincare yang Aman untuk Wajah Lebih Sehat dan Glowing
5 Tips Memilih Skincare yang Aman untuk Wajah Lebih Sehat dan Glowing

Banyaknya produk skincare yang beredar di pasaran, terkadang membuat kita bingung, produk seperti apa yang cocok dengan kulit kita, ini tips mudah memilihnya.

Baca Selengkapnya
Cara Memilih Lipstik yang Tahan Lama, Awet dan Sesuai dengan Warna Kulit
Cara Memilih Lipstik yang Tahan Lama, Awet dan Sesuai dengan Warna Kulit

Beberapa cara memilih lipstik yang tahan lama dan cocok untuk warna kulit.

Baca Selengkapnya
Rekomendasi Skincare yang Cocok untuk Remaja, Jangan Salah Pilih ya
Rekomendasi Skincare yang Cocok untuk Remaja, Jangan Salah Pilih ya

Rekomendasi jenis-jenis dan merek skincare yang cocok dan aman untuk dipakai remaja.

Baca Selengkapnya