Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan
Sisa-sisa kejayaan Islam di Eropa

Sisa-sisa kejayaan Islam di Eropa

Safari Ramadan

merdeka.com
Geser ke atas untuk membaca
Maverick tracker for readpage-cover
Sisa-sisa kejayaan Islam di Eropa

Sejumlah pengunjung saat mengunjungi bagian Istana Alhambra yang merupakan sisa-sisa kejayaan Islam di Spanyol.

Sisa-sisa kejayaan Islam di Eropa

Tampak Istana Alhambra yang begitu megah di Granada, Spanyol. Alhambra juga merupakan salah satu simbol kejayaan Islam di Eropa.

Sisa-sisa kejayaan Islam di Eropa

Istana Alhambra merupakan benteng megah dari kekhalifahan Bani Umayyah yang menjadi bukti penguasaan Islam di Spanyol.

Sisa-sisa kejayaan Islam di Eropa

Sejumlah patung singa mengelilingi air mancur yang ada di halaman Istana Alhambra.

Sisa-sisa kejayaan Islam di Eropa

Terdapat 12 patung singa yang mengelilingi air mancur.

Sisa-sisa kejayaan Islam di Eropa

Istana Alhambra dihiasi dengan ubin dan batu bata merah dengan paduan keramik yang bercorak seni-seni Islam dan marmer putih.

Sisa-sisa kejayaan Islam di Eropa

Seni kaligrafi terukir indah di sejumlah dinding Istana Alhambra.

Sisa-sisa kejayaan Islam di Eropa

Setiap dinding ruangan di Istana Alhambra selalu memiliki ukiran yang bernuansa Islam.

Sisa-sisa kejayaan Islam di Eropa

Selain Istana Alhambra, Masjid Cordoba adalah salah satu simbol kejayaan Islam di Spanyol. Namun, kini diubah fungsi menjadi Katedral. Pada awal abad ke-13, umat Islam di Cordoba tidak dapat mengatasi serangan umat non muslim Eropa sehingga Masjid Cordoba berhasil dikuasai oleh umat non muslim yang kemudian dijadikan Katedral dengan nama 'Katedral Mez’quita'.

Sisa-sisa kejayaan Islam di Eropa

Kemegahan bagian dalam masjid penuh dengan ukiran motif Arab, dilengkapi dengan seni kaligrafi yang sangat indah, sehingga tidak kalah indahnya dengan arsitektur masjid Nabawi di Madinah.

Sisa-sisa kejayaan Islam di Eropa

Masjid Cordoba ditopang dengan ribuan tiang penyangga yang berornamen Islam dan terbuat dari batu granit gunung yang mengkilat sehingga bisa memantulkan cahaya matahari yang membuat masjid ini tampak lebih terang.

Sisa-sisa kejayaan Islam di Eropa

Masjid Cordoba ini memiliki bangunan yang sangat kokoh. Bahkan gempa bumi dahsyat pada 1793 ini tidak membuat bangunan ini retak sedikit pun.