Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Sekjen PBB: Saya Sangat Senang Jika Presiden Putin Datang ke Bali

Sekjen PBB: Saya Sangat Senang Jika Presiden Putin Datang ke Bali Sekjen PBB Antonio Guterres gelar konferensi pers di Bali, 14 November 2022. ©2022 Merdeka.com/Hari Ariyanti

Merdeka.com - Sekjen Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), Antonio Guterres menyayangkan Presiden Rusia Vladimir Putin tidak hadir dalam konferensi tingkat tinggi (KTT) G20 di Bali. Putin adalah satu dari tiga kepala negara yang dipastikan tidak menghadiri KTT pada 15-16 November.

"Saya sangat senang jika Presiden Putin ada di sini," ujarnya dalam konferensi pers di Media Center G20, Nusa Dua, Bali, Senin (14/11) malam.

Putin akan diwakili Menteri Luar Negeri Rusia, Sergei Lavrov yang telah tiba di Bali kemarin. Awalnya Lavrov dikabarkan akan hadir dalam KTT secara virtual, tapi kemudian batal dan hadir secara langsung.

Setibanya di Bali, Lavrov dilaporkan dibawa ke rumah sakit. Terkait hal ini, Guterres mengatakan tidak mengetahui hapa yang terjadi pada Lavrov. Tapi dia berharap Menlu Rusia itu segera pulih.

"Saya harap dia besok bisa memungkinkan untuk hadir (di KTT)," pungkasnya.

Namun pihak Kementerian Luar Negeri Rusia membantah laporan yang menyebut Lavrov dilarikan ke rumah sakit setibanya di Bali.

"Ini tentu saja berita yang paling bohong," kata Juru Bicara Kementerian Luar Negeri Rusia Maria Zakharova, seperti dilansir laman Reuters.

(mdk/pan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Bantah Sindiran Anies, Airlangga Tegaskan Indonesia Dianggap Leader Negara di Selatan
Bantah Sindiran Anies, Airlangga Tegaskan Indonesia Dianggap Leader Negara di Selatan

Presiden Jokowi bahkan melawat langsung untuk mendorong perdamaian antara Rusia dan Ukraina.

Baca Selengkapnya
Cak Imin Tunggu Kedatangan Prabowo Sowan ke PKB Usai Ditetapkan Jadi Presiden Terpilih
Cak Imin Tunggu Kedatangan Prabowo Sowan ke PKB Usai Ditetapkan Jadi Presiden Terpilih

Cak Imin belum bisa memastikan apakah tamu yang menjanjikan akan bersilaturahmi benar datang atau tidak.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Prabowo Dapat Ucapan Spesial dari Putin, Ini Isi Pesan Tulus Presiden Rusia
VIDEO: Prabowo Dapat Ucapan Spesial dari Putin, Ini Isi Pesan Tulus Presiden Rusia

Putin juga mendoakan agar Prabowo selalu diberi kesehatan dan kesuksesan.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Jokowi Bertemu Prabowo dan Zulhas, Puan: Saya Tunggu Diajak Presiden
Jokowi Bertemu Prabowo dan Zulhas, Puan: Saya Tunggu Diajak Presiden

Presiden Joko Widodo bertemu dengan sejumlah ketua umum partai. Mulai dari Ketum Gerindra Prabowo Subianto, lalu Ketum PAN Zulkifli Hasan hari ini.

Baca Selengkapnya
Besok Ditetapkan sebagai Presiden Terpilih, Prabowo: Sudah Saatnya Kita Bersatu Kembali
Besok Ditetapkan sebagai Presiden Terpilih, Prabowo: Sudah Saatnya Kita Bersatu Kembali

Jelang Penetapan sebagai Presiden Terpilih, Prabowo: Sudah Saatnya Kita Bersatu Kembali

Baca Selengkapnya
Gelapkan Pajak dan Sembunyi di Bali, Bule Rusia Dideportasi
Gelapkan Pajak dan Sembunyi di Bali, Bule Rusia Dideportasi

Petugas Imigrasi mendeportasi WN Rusia berinisial DL (36). Dia diketahui melakukan penggelapan pajak skala besar di negaranya lalu sembunyi di Bali.

Baca Selengkapnya
Putin Kembali Menang Pemilu Rusia, Jadi Pemimpin Terlama Lampaui Stalin
Putin Kembali Menang Pemilu Rusia, Jadi Pemimpin Terlama Lampaui Stalin

Putin Kembali Menang Telak dalam Pemilu Rusia, Jadi Pemimpin Terlama Lampaui Stalin

Baca Selengkapnya
Presiden Jokowi Diseret Dalam Sidang Sengketa Pilpres, Istana Minta Pembuktian Tuduhan di MK
Presiden Jokowi Diseret Dalam Sidang Sengketa Pilpres, Istana Minta Pembuktian Tuduhan di MK

Pihak Istana masih menunggu pembuktian atas tuduhan yang disampaikan persidangan.

Baca Selengkapnya