Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kemlu Pulangkan 122 WNI Jemaah Tabligh dari India, 237 Masih Tertahan

Kemlu Pulangkan 122 WNI Jemaah Tabligh dari India, 237 Masih Tertahan Menlu Retno Marsudi. ©2016 Merdeka.com/Muhammad Luthfi Rahman

Merdeka.com - Menteri Luar Negeri Retno Marsudi hari ini mengatakan sebanyak 122 WNI jemaah tabligh di India kini telah berhasil dipulangkan ke Indonesia.

Komunikasi dengan jemaah yang terus dilakukan oleh perwakilan Indonesia di India kini membuahkan hasil. Mereka tiba di Indonesia pada Kamis dini hari, dan saat ini total WNI jemaah tabligh yang dipulangkan sebanyak 515 orang.

“KBRI New Delhi kemarin telah memfasilitasi repatriasi 122 WNI jamaah tabligh dari india, dan Alhamdulillah mereka sudah tiba di Indonesia pada kamis dini hari, total saat ini sebanyak 515 orang atau dua per tiga dari totalnya,” jelas Retno Marsudi, dalam konferensi pers virtual, Kamis (17/9).

Retno mengatakan upaya pemulangan WNI jemaah tabligh di tengah pandemi bukanlah perkara yang mudah, seluruh Kementerian Luar Negeri baik yang berada di Indonesia maupun India turut membantu dalam proses tersebut.

“Repatriasi 122 WNI jemaah tabligh merupakan kesinambungan hasil dari berbagai upaya yang terus dilakukan baik tim yang berada di New Delhi dan Mumbai, ataupun upaya yang dilakukan antara capital to capital agar saudara kita tersebut dapat kembali ke Tanah Air,” jelasnya.

Namun upaya repatriasi ini terus berlanjut lantaran sebanyak 237 WNI jemaah tabligh masih tertahan di India. Mereka tersebar di sejumlah negara bagian seperti New Delhi, Maharashtra, Karnataka, Jharkhand, Uttar Pradesh, Telangana, dan Tamil Nadu.

Selain indonesia, adapun beberapa negara yang merupakan jemaah tabligh juga masih berada di India.

Reporter Magang: Galya Nge

(mdk/pan)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jenderal Agus Subiyanto Sebar 446.219 Prajurit TNI untuk Amankan Pemilu
Jenderal Agus Subiyanto Sebar 446.219 Prajurit TNI untuk Amankan Pemilu

446.219 prajurit TNI secara serentak di seluruh Indonesia dikerahkan untuk mendukung kelancaran pesta demokrasi jelang hari pencoblosan 14 Februari.

Baca Selengkapnya
Minta Jadi WNI, Enam Pengungsi Rohingya Ajukan Pembuatan KTP di Disdukcapil Makassar
Minta Jadi WNI, Enam Pengungsi Rohingya Ajukan Pembuatan KTP di Disdukcapil Makassar

Satu keluarga berjumlah enam orang yang merupakan pengungsi Rohingya mendatangi Kantor Disdukcapil Makassar untuk mengajukan pembuatan KK dan KTP.

Baca Selengkapnya
Masa Tenang Pemilu 2024, Jangan Ada Saling Serang dan Fitnah
Masa Tenang Pemilu 2024, Jangan Ada Saling Serang dan Fitnah

Dua hari lagi, rakyat Indonesia akan memilih pemimpin baru

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Jemaah Indonesia Mulai 2024 Tak Lagi Ditempatkan di Mina Jadid saat Puncak Haji
Jemaah Indonesia Mulai 2024 Tak Lagi Ditempatkan di Mina Jadid saat Puncak Haji

Pemerintah telah menemukan lokasi pengganti yaitu di sekitar tenda jamah haji Asia Tenggara.

Baca Selengkapnya
Panglima TNI Pastikan Tidak Ada Korban Jiwa Akibat Ledakan Gudang Amunisi Kodam Jaya
Panglima TNI Pastikan Tidak Ada Korban Jiwa Akibat Ledakan Gudang Amunisi Kodam Jaya

Namun demikian, Panglima TNI belum dapat merinci berapa banyak rumah warga yang terdampak insiden tersebut.

Baca Selengkapnya
Intip Kesiapan TNI Amankan Pemilu 2024, Petakan Daerah Rawan Bencana Sampai Konflik
Intip Kesiapan TNI Amankan Pemilu 2024, Petakan Daerah Rawan Bencana Sampai Konflik

“Jadi kita mengecek kesiapan yang harus dilakukan oleh prajurit tentunya didukung oleh perlengkapan yang memadai,” ujar Panglima TNI

Baca Selengkapnya
TNI Masih Tunggu Syarat Ini untuk Pindah ke IKN
TNI Masih Tunggu Syarat Ini untuk Pindah ke IKN

Jenderal Bintang Empat TNI tersebut belum bisa menjabarkan waktu pastinya untuk pemindahan prajurit.

Baca Selengkapnya
Masa Tenang, Cak Imin dan Kiai Pendukungnya Doa Bersama agar Pemilu Jujur
Masa Tenang, Cak Imin dan Kiai Pendukungnya Doa Bersama agar Pemilu Jujur

Mendoakan Indonesia agar mampu mengatasi berbagai kesulitan yang dihadapi rakyatnya.

Baca Selengkapnya
Tak Cuma di Indonesia, WNI di Negera Ini juga Tempuh Berjam-jam Perjalanan Demi Nyoblos
Tak Cuma di Indonesia, WNI di Negera Ini juga Tempuh Berjam-jam Perjalanan Demi Nyoblos

Pemilu di Polandia berjalan tertib dan lancar serta diikuti oleh banyak WNI yang mencoblos dengan antusias.

Baca Selengkapnya